Aplikasi SIM Online “Sinar Sim”, ini Langkah Pembuatan SIM Online

dropbuy.net– Apakah sobat dropbuy sudah memiliki SIM ?… SIM atau Surat Izin Mengemudi adalah bukti identifikasi yang diberikan kepada seseorang yang telah memenuhi persyaratan administrasi, sehat jasmani dan rohani, memahami perauran lalu lintas, dan terampil dalam mengemudikan kendaraan.

Pengertian SIM Online

SIM online merupakan suatu program terbaru yang dibuat oleh Kepolisian Republik Indonesia yang diperuntukkan bagi masyarakat yang ingin membuat dan memperpanjang Surat Izin Mengemudi atau SIM.

Tujuan dari program tersebut yaitu guna mempermudah dan mempercepat proses pembuatan dan perpanjangan SIM tersebut. SIM online ini dapat diakses diseluruh Indonesia, dalam artian bisa diakses dimana saja.

Meskipun dilakukan pendaftaran secara online, pengaju juga tetap datang kekantor polisi untuk proses selanjutnya. Program SIM online ini membantu mempercepat proses pendaftaran dan administrasi secara umum yang biasa membutuhkan waktu lama.

Pembuatan SIM online

Website SIM Online

Bagi angda yang ingin mencoba mendaftar atau memperpanjang SIM dengan cara online, atau hanya sekedar membaca dan memahami tata cara pelaksanaan pembuatan SIM silahkan kunjungi website sebagai berikut : http://sim.korlantas.polri.go.id.

Keuggulan SIM Online

Berikut keunggulan atau kelebihan program SIM online diantaranya :

  1. Hemat Waktu dan Tenaga
  2. Mengurangi Calo Pembuatan SIM
  3. Bisa diakses dimana saja

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *